Edu-Tourism POKDARWIS Desa Keliki dengan IPBI Bali

15 September 2022
Administrator
Dibaca 123 Kali
Edu-Tourism POKDARWIS Desa Keliki dengan IPBI Bali

Kelompok Sadar Wisata (POKDARWIS) Desa Keliki melaksanakan kegiatan uji trekking bersama Dosen dan Mahasiswa IPBI Denpasar (6/6/22). Mahasiswa diajarkan untuk merasakan pengalaman menelusuri keasrian Alam Desa Keliki.

Setelah perjalanan usai, rombongan IPBI juga diajarkan cara melukis dirumah salah satu seniman Keliki, Gustut Dharma. Mahasiswa diberikan edukasi teknik dan perlengkapan melukis, karena yang menjadi keunikan Desa Keliki adalah seni lukis.